Create Purchase Order
Buka menu Purchases-Purchase-Purchase Orders, kemudian klik tombol create :
Keterangan :
Pilih vendor/supplier sesuai dengan transaksi PO yang akan dibuat
Pilih warehouse tujuan ketika vendor/supplier akan mengirim barang/produk yang telah dipesan
Masukkan vendor reference atau nomor dokumen dari vendor
Masukkan item/barang/produk yang akan dipesan ke supplier
Masukkan jumlah item yang akan dipesan ke supplier, bisa input unit pricenya namun boleh juga dikosongkan
Merupakan informasi status dokumen PO
Masukkan rencana tanggal barang akan dikirim ke warehouse penerima. Klik tombol deliveries & invoices, input tanggal :
Kemudian klik save, dan terdapat informasi no PO disebelah kiri atas. Contoh :
Format penomoran : PO-Bulan-Tahun-Nomor urut