Skip to main content

Mengubah Status Property Menjadi On Lease

Tujuan dari proses ini adalah untuk mengubah property menjadi On Lease karena status Tenancy sangat mempengaruhi status yang ada di master data property. Step-stepnya adalah sebagai berikut:

1. Open Apps

app-server

2. Klik aplikasi Property Management

property-management-appserver

3. Klik menu Property, lalu submenu Tenancy

navigasi

4. Klik tenancy yang diinginkan

5. Klik button Start

start-button

  • Efeknya adalah status tenancy akan berada di In Progress, yang artinya tenancy telah dimulai dan sudah siap dibuatkan jadwal tagihan. Secara bersamaan, dengan status tenancy: In Progress maka status property juga menjadi On Lease

status-tenancy